Menu Tutup

Lomba Tumpeng Tsyakuran Hari Jadi Kota Madiun, Ibu-ibu TP PKK Kecamatan Kartoahrjo Kompak Meriahkan HUT di Lapak Obor

Madiun – Lomba Tumpeng Tsyakuran Hari Jadi Kota Madiun, Ibu-ibu TP PKK Kecamatan Kartoahrjo Kompak Meriahkan HUT di Lapak Obor.

Berlangsung di Kelurahan oro-oro ombo, yang diikuti oleh PKK sewilayah kecamatan kartoharjo dalam acara Tupeng menghadirkan dewan ibu Yuni Maidi selaku mantan ketua PPPKK Kota Madiun acara ini diselengarakan dalam memperingati acara Hari Jadi kota madiun ke-106